- Bidang Perbendaharaan dan Samsat Provinsi Gorontalo Tetap Berikan Pelayanan Selama Kebijakan WFA
- Bidang Perbendaharaan dan Samsat Provinsi Gorontalo Tetap Berikan Pelayanan Selama Kebijakan WFA
- Badan Keuangan Berbagi Santunan Kepada Panti Asuhan dan Rumah Tahfidz
- Tanpa WFA, Pelayanan Samsat Tetap Berjalan Normal Demi Kemudahan Masyarakat
- Badan Keuangan Konsinyering Penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Unaudited Provinsi
- Badan Keuangan gelar Halal Bihalal Menyambut Ramadhan 1446 H
- Badan Keuangan Laksanakan Bimtek Pengelolaan Barang Milik Daerah
- Pastikan Tata Kelola Pemerintahan yang baik Badan Keuangan Provinsi melaksanakan Penandatanganan
- Badan Keuangan Sosialisasikan Coretax System dan Perubahan Pergub Sistem Keuangan Daerah
- Pemerintah Provinsi Gorontalo menerima Treasury Award 2024
Sambut Ramadan Dharma Wanita Persatuan Badan Keuangan Provinsi Gorontalo Gelar Halalbihalal
Sambut Ramadan Dharma Wanita Persatuan Badan Keuangan Provinsi Gorontalo Gelar Halalbihalal

Keterangan Gambar : DWP unit Badan Keuangan Provinsi Gorontalo Ketika Anjangsana ke Panti Asuhan Miftahul Jannah
Kota Gorontalo, - Menyambut Bulan Suci Ramadan 1445 H, Dharma Wanita Persatuan unit Badan Keuangan Provinsi Gorontalo gelar Halal Bihalal Sabtu (9 Maret 2024). Bertempat di Gedunf Sekretariat Dharma Wanita UPTD-P3D Kota Gorontalo kegiatan dihadiri oleh segenap keluarga besar DWP unit Badan Keuangan. Kegiatan keagaamaan ini merupakan kegiatan rutinitas DWP unit Badan Keuangan jelang bulan Ramadan, selain menjadi rutinitas kegiatan ini juga menjadi wadah untuk saling mempererat silutarahim antar sesama anggota DWP.
Selain melaksanakan Halalbihalal, DWP unit Badan Keuangan yang di pimpin Ibu Niveta Gobel juga memanfaatkan momentum ini dengan melakukan kegiatan sosial Anjangsana ke Panti Asuhan Miftahul Jannah.
(Pewarta : Septian)
